get app
inews
Aa Text
Read Next : Partai Golkar Jateng Apresiasi Kemenangan Ahmad Luthfi-Taj Yasin

Perkuat Identitas Kota Pelajar, Sultan Presentasi Dua Inovasi Pendidikan

Rabu, 12 Juli 2023 | 01:19 WIB
header img
Gubernur DIY Sri Sultan HB X Bersama Kepala Pusat Psikologi TNI Laksamana Muda TNI Wiwin D. Handayani di Gedhong Wilis, Kompleks Kepatihan, Yogyakarta. (Foto: Ist)

Sri Sultan berharap program ini menjadikan pendidikan di desa bisa setara dengan di perkotaan. Sehingga lulusan sekolah yang ada di desa tidak kalah bersaing dengan lulusan sekolah di kota. Karena akses belajarnya menggunakan platform yang sama.

Untuk mengevaluasi kebermanfaatan JB Class di lapangan dilakukan survei dengan responden dari guru, orang tua dan siswa.

Ternyata untuk akun guru sebanyak 83,29% menjawab bahwa fitur JB Class memudahkan Guru dalam mengelola kelas maya; sebanyak 81,6% siswa menjawab JB Class memudahkan siswa untuk bergabung ke kelas, mengakses kelas, materi, mengerjakan tugas, dan mengerjakan ujian online; sedangkan sebanyak 75,5% orang tua menjawab memudahkan orang tua untuk melihat tugas dan nilai ujian anak.

Editor : Bayu Arsita

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut