get app
inews
Aa Text
Read Next : Peringati Hari Batik Nasional, Taman Wisata Candi Hadirkan Distrik Batik

Sheila on 7 Pentas di Candi Prambanan, Meriahkan Pergantian Tahun Baru

Minggu, 31 Desember 2023 | 15:43 WIB
header img
Sejumlah musisi asal Yogyakarta bakal memeriahkan pergantian tahun baru di Candi Prambabab dalam event Swara Prambanan. (Foto: istimewa)

 
CEO Antara Suara Andri Verraning Ayu mengaku banyak tanyangan yang dihadapi dalam menyusun ide kreatif Swara Prambanan. Mereka harus menyiapkan konser musi yangs eru dan harus bisa mmebekas di hati pengunjung.  

“Tantangan terutama faktor venue yang merupakan situs peninggalan bersejarah, yang harus kami hormati sehingga tidak mungkin diubah,” katanya. 

Menurutnya, Swara Prambanan sebagai even yang memberikan sentuhan khusus dalam menggabungkan seni, budaya, dan atmosfer Prambanan. Proses kolaboratif ini merupakan wujud dari upaya bersama dalam merancang konsep yang unik.

Personel Sheila On 7, Adam Subarkah mengaku sangat tertarik untuk bisa mengisi even ini. Apalagi mereka harus berkolaborasi dan menggabungkan ide kreatif dan seni.  

“Kami berharap dapat memberikan kontribusi positif dan menciptakan koneksi emosional dengan penonton melalui musik kami. Alasan itulah yang membuat Sheila on 7 memilih untuk tahun baruan di Swara Prambanan,” katanya. 

Swara Prambanan bukan hanya sekadar acara penutup akhir tahun. Namun akan mnejadi sebuah perjalanan seni yang menarik. Pengalaman menarik bukan hanya terbatas pada acaranya, namun dari perjalanan pengunjung dalam pembelian tiket Swara Prambanan yang lebih mudah dan juga aman.  

Editor : AW Wibowo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut