Jelang Muktamar, DPC PKB Kulonprogo Dukung Muhaimin Iskandar Ketum Periode 2024-2029

Kuntadi
Jajaran Pengurus DPC PKB Kulonprogo mendeklarasikan dukungan kepada Muhaimin Iskandar untuk kembali menjadi Ketum PKB Periode 2024-2029. (foto: kuntadi)

DPC PKB Kulonprogo juga akan mendistribusikan angotanya ke dalam komisi di DPRD Kulonprogo. Komisi I akan diisi oleh Qois Reza dan Komisi II Titik Wijayanti. Sedangkan Kartono akan duduk di Komisi III dan Sutrisno di Komisi IV. 

Titik dan Sutrisno juga akan masuk dalam Badan Anggaran (Banggar). Sedangkan Badan Musyawarah (Banmus Qois Reza dan Badan Legislasi (Banleg) Kartono. 

“Ketua fraksi akan dijabat Mas Qois,” ujar mantan anggota DPRD Kulonprogo ini.

PKB juga akan mendorong agar dalam pembagian alat kelengkapan DPRD menggunakan skema proporsional. Sehingga nantinya parpol pemenang pemilu berhak atas jabatan ketua komisi sedangkan wakil dan sekretarisnya disesuaikan dengan parpol yang lain.  

Editor : Wisnu Aji

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network