Kesbangpol Kulonprogo Kumpulkan 17 Parpol Jelang Pilkada 2024, Ini yang Dibahas

kuntadi
Badan Kesbangpol Kulonprogo mengintensifkan komunikasi dengan parpol jelang Pilkada 2024. (Foto: kuntadi)

Kanit I Satintelkam Polres Kulonprogo Iptu Afik Widodo mengatakan, masyarakat sudah semakin cerdas dalam menggunakan hak pilihnya pada pilkada. Namun potensi konflik yang bisa mengganggu pelaksanaan pilkada dan hasilnya masih ada.

“Kami sudah petakan potensi ini, dari Sara, penyebaran hoaks sampai money politic dan netralitas ASN. Polisi sudah melakukan upaya deteksi dini guna mewujukan siasana kondusif,” jelasnya. 



Editor : Wisnu Aji

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network