Public Hearing Unisa Yogyakarta, Dengar Suara Mahasiswa untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan

Kuntadi
Salah satu mahasiswa Unisa Yogyakarta memberikan masukan kepada kampus dalam ajang piblic hearing di kampusnya, Sabtu (23/11/2024). (foto: istimewa)

Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan, Alumni, Agama Islam, Kemuhammadiyahan, UNISA Yogyakarta, Prof Mufdlilah menyambut baik kegiatan ini. Dia menyarankan ada rekomendasi-rekomendasi yang diberikan dari setiap masukan yang ada. 

“Harus ada rekomendasi untuk pencegahan dan peningkatan. Perbaikan harus dilakukan,” katanya. 
 
Salah satu mahasiswa Nurmala Devi berharap ada peningkatan beberapa fasilitas di kampus untuk mendukung proses pembelajaran atau kuliah. Pihak kampus juga diharapkan bisa meningkatkan kenyamanan kepada mahasiswa yang melaksanakan kuliah. 



Editor : Wisnu Aji

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network